Posts

Showing posts from January 17, 2021

3 SEGMEN USAHA DI BUDIDAYA IKAN LELE

BUDIDAYA IKAN LELE SEGMENT PEMBENIHAN

Image
Budidaya ikan lele segment pembenihan adalah satu usaha budidaya ikan lele, dari mulai memilih indukan yg berkualitas, lalu memijahkan indukan tersebut hingga menghasilkan benih yg berkualitas. Melihat penjelasan diatas, jelas segment ini cukup rumit serta memerlukan waktu cukup lama untuk mempelajarinya. Untuk itu saya sarankan buat para pemula di budidaya ikan lele, jangan dulu memilih segment ini, pilihlah segment lain dan tekuni minimal 6 bulan, setelah tahu teknik dasar seluk-beluk budidaya lele, baru kita pelajari setahap demi setahap di segment pembenihan.  Segment ini juga memerlukan ketelatenan serta teknik khusus dari pembudidayanya, dari mulai detail memilih indukan, jenis indukan yg bagus, Ciri-ciri indukan siap pijah, treatment air, alat dan bahan apa saja yd harus di persiapkan dalam pemijahan, serta teknik pemijahan apa yg akan dilakukan..? Sampe sini saja kita sudah punya gambaran betapa rumitnya segment ini, belum lagi ada 3 teknik pemijahan yaitu 𝙥𝙚𝙢𝙞𝙟𝙖𝙝𝙖𝙣 𝙞

PEMBUATAN RANGKA KOLAM DENGAN BAMBU

Image
Assalamu'alaikum wr wb Pada artikel ini saya akan membahas tentang pembuatan kolam untuk budidaya ikan lele. Namun kali ini yang akan saya bahas adalah pembuatan rangka nya dulu. Banyak bahan yang bisa kita gunakan untuk membuat rangka kolam, seperti bambu, paralon, asbes, besi wermes, tembokan, bahkan baja ringan.  Disini, kreatifitas pembudidaya diperlukan agar bisa memanfaatkan bahan yang ada agar bisa berbudaya terutama budidaya dengan skala kecil dengan modal terbatas. Kita mulai dari pembuatan rangka kolam dari bahan bambu dulu, rangka ini cukup rapuh, namun terbukti untuk masa pembelajaran budidaya dalam rentan waktu 1 tahun kolam ini masih bisa kita gunakan, bahan bambu memang tak sekuat bahan lain, karena bambu di sukai rayap yang ada didalam tanah.  Cara pembuatan nya, silahkan potong terlebih dahulu bambu bagian bawah yang cukup tebal untuk tiang kolamnya, di kisaran 70cm, lalu ukur tanah yang akan kita buat kolam, untuk ukuran, silahkan kalian tentukan sendiri, sesuaika
Image
 RAGAM KREATIFITAS USAHA BUDIDAYA LELE Budidaya ikan lele menyajikan beragam kreatifitas usaha, untuk itu usaha budidaya lele banyak di incar Banyak kalangan karena tak terbatas hanya di usaha budidaya nya saja, melainkan kita bisa membuat cabang cabang usaha baru yang akan memproduktifitaskan diri, lahan, serta orang di sekeliling kita, ternak lele meningkatkan kreatifitas pikiran setiap pembudidaya nya untuk selalu bereksperimen ke peluang usaha lainnya. Dan berikut ini adalah kisah nyata saya dalam kehidupan usaha budidaya lele serta kreatifitas usaha lainnya.  1. BERBUDIDAYA SEKALIGUS BERKEBUN Jujur saja, saya adalah kepala keluarga yg harus mencukupi kebutuhan keluarga kecil saya, selain menjadi satuan pengamanan, saya sendiri lahir dari keluarga petani, disamping budidaya lele, setiap lahan kecil yang kosong, saya manfaatkan untuk bercocok tanam, seperti menanam singkong, umbi, sayuran serta tanaman lainya yg bermanfaat, tergantung itu untuk dijual atau di konsumsi keluarga kita

Popular posts from this blog

5 Penyebab ikan lele KANIBAL dan cara mengatasinya

Rumus penebaran bibit lele untuk pemula, jangan tebar padat

Cara mengobati penyakit karat pada ikan lele,